UPTD PPA Resmi Terbentuk
- prabawati
- 8 Januari 2022
- 12:46pm
- Pemerintahan
- 1489 kali dilihat
Samarinda - Sebagai upaya penanganan kekerasan terhadap perempuan dan anak, Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur melalui Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Provinsi Kaltim meresmikan Unit Pelaksana Teknis Daerah Dinas Perlindungan Perempuan dan Anak (UPTD PPA).
Sekretaris DKP3A Kaltim, Eka Wahyuni mengatakan, selamat atas terbentuknya UPTD PPA. Pembentukan UPTD PPA tersebut adalah untuk menyediakan layanan bagi perempuan dan anak korban kekerasan.
“Pembentukan UPTD PPA merupakan salah satu prioritas utama untuk memberikan layanan bagi para perempuan dan anak korban kekerasan,” ujar Eka pada acara Silaturahmi dan Syukuran Terbentuknya UPTD PPA Kaltim, berlangsung di Kantor DKP3A Kaltim, Jumat (7/1).
Ia berharap dengan terbentuknya UPTD PPA ini dapat menangani semua kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak yang ada di Kaltim.
Sementara Kepala UPTD PPA Kaltim, Kholid Budhaeri menyampaikan, apresiasi dan terima kasih kepada semua pihak. Selain itu, Kholid berharap dukungan dari masyarakat untuk menangani kasus kekerasan di Kaltim.
“Mohon doa dan dukungannya agar kami dapat bekerja dengan baik, bisa bekerja dengan sungguh-sungguh dan melaksanakan tugas sebagaimana fungsinya” terang Kholid. (dkp3akaltim/Prb/ty).
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1