Evaluasi Jadi Landasan Perbaikan Untuk Instansi Pemerintah
- prabawati
- 21 Desember 2023
- 3:25pm
- Pemerintahan
- 475 kali dilihat
Samarinda - Badan Kepegawai Daerah (BKD) melaksanakan Evaluasi dan Pelaksanaan Pengadaan Seleksi CASN Formasi tahun 2023 di wilayah kerja Kantor Regional VII, di Ruang Rapat Kantor BKD Kaltim, Kamis (21/12).
Mewakili Sekda Kaltim, Kepala BKD Kaltim, Deni Sutrisno, menuturkan menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan dan mendorong transformasi birokrasi dalam penyelenggaraan urusan pemerintah.
Tujuannya adalah menciptakan aparatur pemerintah yang berkompeten dan profesional. Pertemuan ini juga dianggap sebagai momentum penting untuk memperbaiki dan mengoptimalkan proses seleksi guna memastikan SDM terbaik bagi pemerintahan.
Untuk pelaksanaan kompetensi di gedung korpri dengan jumlah peserta 3.960 orang, dilaksanakan dalam 36 sesi selama 13 hari pelaksanaan dimuali tanggal 21 November sampai 3 Desember 2023.
Deni menambahkan bahwa alokasi farmasi CPNS merupakan komitmen Pemprov Kaltim dalam menyelesaikan permasalahan tenaga non ASN di lingkungan Pemprov Kaltim, serta memberikan kesempatan bagi mereka untuk mengikuti seleksi.
Dia pun berharap agar Pemerintah Provinsi Kaltim dapat melengkapi dan mengoptimalkan sarana yang ada untuk menunjang pelaksanaan kompetensi pada tahun depan.
Kepala Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin, Darmuji, menyatakan bahwa jaringan menjadi aspek krusial dalam pelaksanaan seleksi, terutama di daerah yang belum memiliki jaringan yang memadai.
Evaluasi ini diharapkan dapat menjadi landasan untuk perbaikan bagi instansi yang menyediakan titik mandiri maupun yang belum memiliki jaringan yang memadai.
Kegiatan pun dirangkain dengan penyerahan keputusan Kemendagri serta terima lulusan IPDN angkatan 29 kepada pemerintah daerah se Kaltim.
Turut hadir, Sekretaris Diskominfo Kaltim Edi Hermawanto Noor, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas dan Purna Lulusan IPDN angkatan 29. (Prb/ty)
Kategori
- Berita 2617
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 231
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 86
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 3
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1