Pemprov Kaltim Bangun Sarana Prasarana Senilai Triliunan Rupiah Dalam Lima Tahun Terakhir
- prabawati
- 13 Oktober 2023
- 11:02am
- Pembangunan
- 587 kali dilihat
Samarinda - Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur telah membangun sarana prasarana senilai triliunan rupiah dalam kurung waktu lima tahun.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Perumahan Rakyat (PUPR-PERA) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Aji Muhammad Fitra Firnanda mengungkapkan sampai dengan tahun 2023 pembangunan dan rehabilitasi gedung milik Pemerintah Provinsi sebanyak 53 gedung.
Dengan total nilai Rp 1.214.625.790.378,51 dalam kurung waktu 2019-2023. Dari 53 gedung ada dua gedung dalam pengerjaan yaitu, gedung pelayanan jantung terpadu RS Kanujoso Balikpapan dan gedung perawatan pandurata RSUD Abdul Wahab Sjahranie dan sarana pendukungnya.
Selain gedung pemerintahan, juga dibangun 82 gedung sarana ibadah untuk masyarakat seperti masjid gereja, pesantren, puran dan lainnya.
"Pembangunan sarana ibadah dengan anggaran sebesar Rp 507.556.536.983,41,"ungkapnya saat peresmian gedung pemerintahan belum lama ini.
Disamping itu telah dibangun 13 gedung vertikal dengan total nilai Rp 163.549.569.213,40.
Kemudian untuk pembangunan Rumah Layak Huni dengan dana CSR yang dalam pelaksanaan pembangunan bekerjasama dengan TNI, sampai saat ini Samarinda telah terbangun sebanyak 50 unit dan total Kaltim 224 unit. (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1