Borneo FC Samarinda Juara Grup B Piala Presiden 2022
- Hendra Saputra
- 29 Juni 2022
- 6:56am
- Olahraga
- 572 kali dilihat
Samarinda - Borneo FC Samarinda berhasil menang dengan skor 3-0 hingga akhir pertandingan atas RANS Nusantara FC di lanjutan Grup B Piala Presiden 2022, di Stadion Segiri, Samarinda, Selasa (28/6/2022).
Adapun kekalahan RANS Nusantara FC membawa berkah bagi Barito Putera. Kemenangan meyakinkan itu membuat Borneo FC Samarinda Juara Grup B Piala Presiden 2022.
Duel Laga tersebut juga disaksikan langsung oleh Wali Kota Samarinda H Andi Harun, Kapolresta Samarinda Kombes Pol Ary Fadli, Danrem 091/Aji Surya Natakesuma Brigjen TNI Dendi Suryadi, Dandim 0901 Samarinda Letkol Arm Novi Herdian, dan Presiden Klub Borneo FC Nabil Husien Said Amin.
Barito Putera, akan menemani Borneo FC lolos ke perempat final Piala Presiden 2022 sebagai runner up Grup B.
Pelatih Kepala Borneo FC Samarinda, Milomir Seslija mengatakan ini akan menjadi laga yang sangat keras. Seperti yang sudah dikatakan di press conference sebelumnya, ucapnya seusai pertandingan Borneo FC vs RANS Nusantara FC di Ruang Press Conference Stadion Segiri Samarinda.
“Pada babak pertama kami tak sepenuhnya salah. Tapi setelah jeda, kami mulai bermain sepakbola. Para pemain pengganti yang bermain dibabak kedua mereka mengubah semuanya dan bermain dengan simple. Mereka berlari dan melindungi satu sama lain, “ tuturnya.
Inilah sepakbola dan fans menikmatinya. Gol yang agresif dan banyak peluang untuk mencetak gol. Melawan Rans sangat sulit bagi kami dan untungnya mereka tidak mencetak gol. Tapi, di babak kedua kami bermain lebih baik dan mencetak gol. Salut untuk para pemain, fans, official dan kamu. Dan kami selanjutnya akan melakukan persiapan untuk melawan PSM yang merupakan tim yang bagus, imbuhnya. (hend/pt)
Kategori
- Berita 2623
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1