Usai Resmikan Tol Balsam Seksi I dan V, Jokowi Tinjau Langsung Vaksinasi Massal Covid-19 Di Kota Balikpapan
- resa septy
- 24 Agustus 2021
- 3:15am
- Kesehatan
- 358 kali dilihat
Balikpapan - Usai meresmikan Ruas Tol Balikpapan-Samarinda Seksi I dan V Presiden RI, Joko Widodo kembali lanjutkan peninjauan pelaksanaan vaksinasi massal Covid-19 untuk masyarakat di Gedung Sport and Convention Center (Dome) Kota Balikpapan, Selasa (24/8).
Kedatangan orang nomor satu di Republik Indonesia ini langsung disambut oleh Walikota Balikpapan, Rahmad Mas'ud.
Sudut demi sudut seakan tak tertinggal ditinjau olehnya, didampingi Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo dan Gubernur Kaltim Isran Noor.
Berdasarkan data, penerima vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan di Dome Kota Balipapan ini ditargetkan sebanyak 2.000 sasaran. Meliputi pelajar, lansia dan masyarakat rentan maupun umum, serta Sumber Daya Manusia Kesehatan (SDMK).
Sementara, pelaksanaan vaksinasi yang dilakukan di 27 fasilitas kesehatan (puskesmas) ditargetkan sebanyak 1.350 sasaran yang merujuk pada masyarakat rentan dan umum.
Tuntaslah sudah, rangkaian kunjangan kerja Jokowi di Provinsi Kalimantan Timur khususnya pada Kota Samarinda dan Balikpapan. Peninjauan vaksinasi ini menjadi agenda terakhir dari sosok nomor satu di Indonesia tersebut. Ia beserta rombongan kembali pulang ke DKI Jakarta sore ini. (resa/pt)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1