Dandim Kutai Kartanegara Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi
- prabawati
- 26 Juni 2021
- 9:48pm
- Kesehatan
- 344 kali dilihat
Kutai Kartanegara – Komandan Kodim 0906/Kutai Kartanegara Letkol Inf. Charles Alling bersama Kapolres Kukar AKBP Arwin Amrih Weintama meninjau pelaksanaan serbuan vaksinasi Nasional dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara ke-75 yang diselenggarakan di gedung bela diri komplek Stadion Adji Imbut jalan Tanjung Gresik desa Perjiwa kecamatan Tenggarong Seberang, Sabtu (26/06/2021).
Kegiatan serbuan vaksinasi tersebut merupakan upaya membantu pemerintah dalam mensukseskan program vaksinasi Nasional dengan target pencapaian vaksinasi 1 juta dalam satu hari.
Dandim mengungkapkan kegiatan vaksinasi nasional TNI-Polri yang di selenggarakan hari ini adalah menindak lanjuti apa yang menjadi ketetapan strategis nasional di mana bapak Presiden RI menetapkan dua kegiatan utama yaitu perketat PPKM Mikro dan kegiatan vaksinasi massal sehingga dari kebijakan tersebut bapak panglima TNI dan bapak Kapolri mengambil bagian untuk membantu pencapaian target vaksinasi 1 juta dalam sehari.
Kegiatan serbuan Vaksinasi menurutnya, difokuskan selama satu pekan di mulai dari tanggal 26 Juni hingga 2 Juli mendatang.
Ada beberapa target-target yang harus dicapai dalam proses vaksinasi, dimana para Babinsa dan Bhabinkamtibmas di wilayah yang tidak terjangkau akan bertanggung jawab mengajak masyarakat untuk ikut mensukseskan vaksinasi tersebut.
Sumber Dim 0906/Kutai Kartanegara
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1