Soraya: Pentingnya Pembekalan Pengetahuan Dan Wawasan Bagi Anggota HIMPSI
- prabawati
- 12 Februari 2022
- 10:00pm
- Berita
- 517 kali dilihat
Samarinda - Pemerintah Provinsi menyambut baik kehadiran Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) di Kalimantan Timur.
"Tentunya dengan pelantikan hari ini dapat mengukuhkan keberadaan HIMPSI, sehingga keberadaanya tidak ketinggalan di bandingkan daerah lainnya yang ada di tanah air," terang Kepala Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Kaltim Noryani Sorayalita, saat mewakili Gubernur Kaltim pada Pelantikan Pengurus HIMPSI Periode 2021-2025, secara daring, Sabtu (12/2).
Telebih lagi Kaltim sudah disahkan sebagai Ibu Kota Negara (IKN) yang nanti bisa dipastikan seluruh organisasi yang bersifat nasional akan berlomba-lomba untuk memindahkan kantor pusatnya di IKN.
Lanjutnya hal yang lebih penting adalah peningkatan organisasi dan para anggotanya yang dibekali pengetahun dan wawasan yang luas, sehingga menjadikan SDM HIMPSI lebih baik handal dan berkualiatas, serta profesional dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya.
"Jalinlah kerjasama antar Pemerintah dan organisasi lain yang sejalan dengan visi dan misi organisasi HIMPSI begitu pula dengan masyarakat harus mendapat perhatian, jangan hanya di jadikan objek,"pintanya.
Menurutnya masyarakat dapat dilibatkan dalam suatu program dan kegiatan produktif dan memberi manfaat maskimal.
Selanjutnya setelah pelantikan ini dirinya berharap agar HIMPSI segera menyusun program dan kegiatan organisasi yang akan dilaksanakan sesuai ketentuan anggaran dasar dan rumah tangga HIMPSI.
Sementara itu dalam interen HIMPSI Kaltim harus terus berusaha menjadikan organisasi yang sehat menyangkut anggaran, keanggotaan dan melaksnakan berbgai ketentuan yang ada.
Para pengurus HIMPSI dilantik secara langsung oleh Sekjen PP HIMPSI dr Andi Matulesi. Terpilih sebagai Ketua yakni Dwita Salverry. (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2622
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1