Pembelajaran Tatap Muka di Balikpapan Di Tunda
- Administrator
- 6 Januari 2021
- 4:13pm
- Berita
- 607 kali dilihat
BALIKPAPAN — Pandemi Covid-19 tidak hanya berdampak besar bagi sektor ekonomi maupun sektor pariwisata yang ada di Indonesia, pendidikan pun menjadi salah satu sektor yang sangat terdampak dengan adanya virus ini.
Pasalnya pembelajaran tatap muka yang dilakukan secara daring (online) hingga awal 2021 pun masih dianggap sulit tidak hanya oleh para guru melainkan juga oleh para siswa/i terlebih orang tua murid.
Sebelumnya, di Balikpapan pada akhir 2020 telah dilakukan simulasi proses pembelajaran di beberapa sekolah, namun banyak masukan, baik dari tenaga kesehatan serta pendidik juga orang tua murid. Begitu pula dari pemerintah provinsi yang secara resmi memutuskan menunda pembelajaran secara tatap muka untuk tingkat SMA/SMK. Balikpapan Rizal Effendi Di sela giat sidak pengawasan pemberlakuan rapid antigen bagi penumpang yang baru tiba di Bandara Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan Balikpapan bersama dengan pemerintah kota melalui kepala dinas pendidikan kota mengumumkan menunda proses pembelajaran tatap muka tingkat PAUD, TK, SD dan SMP sampai batas waktu yang belum bisa ditentukan.
“Saya mohon pengertiannya, agar para orang tua bisa lebih sabar dan memahami situasi ini,”jelas Rizal.Ditambahkannya bahwa Sebelumnya pemerintah Provinsi Kaltim juga sudah mengumumkan menunda proses pembelajaran tatap muka untuk tingkatan SMA/SMK.
“Saya paham, proses pembelajaran secara daring memang tidak mudah, tapi untuk sementara waktu ini cara terbaik yang bisa dilakukan agar bisa menghindari anak anak kita dan juga tenaga pendidik dari penyebaran pandemi yang terjadi,”ungkapnya.
Tentunya keputusan ini diambil melihat perkembangan penularan Covid-19 yang makin meningkat serta ketersediaan rumah sakit dan ruang isolasi yang sudah hampir penuh di kota Balikpapan. (DISKOMINFO/LA)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1