Monev PKH
- prabawati
- 10 Februari 2021
- 8:33pm
- Berita
- 626 kali dilihat
MUARA BADAK - Kadis Sosial Kaltim HM Agus Hari Kesuma melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Program Keluarga Harapan (PKH) di Kecamatan Muara Badak, Kabupaten Kutai Kartanegara. Rabu (10/2/21),
Monev kali ini, rombongan Dinas Sosial Kaltim berkoordinasi dengan perangkat desa Badak Baru Kecamatan Muara Badak. Setelah itu, rombongan Kadis Sosial Kaltim menuju rumah peserta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH.
“Tujuan dari monitoring ini adalah untuk melihat perkembangan sejauh mana program PKH berjalan di Kabupaten Kutai Kartanegara khususnya di Kecamatan Muara Badak,” ucap Agus.
Selain itu, Kadis Sosial Kaltim bersama jajarannya melakukan pertemuan dengan Pendamping sosial PKH Kecamatan Muara Badak.
“Kepada para pendamping sosial agar jangan lelah mendampingi para peserta KPM PKH, karena para pendamping sosial PKH merupakan ujung tombak dari sebuah program dan bisa memenuhi target nasional dalam hal Graduasi KPM PKH,” pesan Agus.
Kadis Sosial Kaltim juga berpesan kepada Pendamping untuk tetap terus menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes) dalam pendampingan agar terhindar dari virus Covid-19 yang saat ini masih melanda di Kaltim.
HumasDinsosKaltim
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1