Jokowi Resmi Buka MTQ XXX, Tekankan Pentingnya Nilai Al-Quran
- prabawati
- 8 September 2024
- 10:56pm
- Agama
- 1172 kali dilihat
Samarinda - Pembukaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional XXX di Gelanggang Olahraga (GOR) Kadrie Oening Sempaja, Samarinda, berlangsung dengan meriah, Minggu (8/9/2024).
Defile dari setiap kontingen perwakilan provinsi menjadi bagian dari kemeriahan yang menghiasi acara tersebut.
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka MTQ XXX ini.
Jokowi menekankan pentingnya penyelenggaraan MTQ sebagai ajang untuk menguatkan nilai-nilai Al-Quran dalam kehidupan sehari-hari.
Ia juga mengapresiasi inovasi yang dilakukan panitia, terutama penggunaan teknologi digital.
Jokowi berharap MTQ tidak hanya menjadi ajang kompetisi, tetapi juga menjadi momentum untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan umat.
“Nilai-nilai seperti kejujuran, keadilan, perdamaian, dan persatuan harus kita wujudkan dalam kehidupan sehari-hari,' tegas Jokowi."
Pembukaan ini juga dimeriahkan dengan sajian istimewa berupa tarian kolosal yang menggambarkan sejarah penyebaran Islam, disertai teknologi digital hologram yang memukau para penonton.
Kemeriahan semakin lengkap dengan penampilan artis nasional seperti Wali Band dan Putri Ariani.
MTQ Nasional XXX ini menjadi momen penting untuk memperkuat syiar Islam di Indonesia, serta ajang silaturahmi bagi umat Muslim dari seluruh penjuru tanah air.
Turut hadir Ibu Negara Iriana Joko Widodo, Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik, Gubernur Se Indonesia, Ketua LPTQ se Indonesia serta para Kafilah. (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2617
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 231
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 86
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 3
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1